Pembelajaran Team Building

TEAM BUILDING

Program Team Building dibuat dengan konsep Penyesuaian khusus sesuai  value Perusahaan maupun Gap Kompetensi yang ada. Program telah kami rancang untuk dapat memenuhi kebutuhan personal dan tim serta aktivitas yang kami berikan akan syarat dengan muatan untuk pengembangan (full of improvement), tetap memperhatikan proses dan alur (development process), memotivasi (empowerment), dinamis, merangsang potensi positif peserta, dan selalu dikemas secara menarik.

 

Untuk meningkatkan keterampilan teknis, keterampilan hubungan manusia dan keterampilan yang bersifat konseptual, diperlukan suatu langkah yang kongkrit, tidak hanya sekedar pemahaman dari segi materi, tetapi diperlukan suatu pembelajaran nyata tentang gambaran kehidupan sehari - hari di lingkungan tempat kerja. Untuk itu kami menawarkan kegiatan yang mensinergikan antara outdoor & indoor activities dengan Metode Experiential Learning & SMART Concept, yang mana kegiatannya menggunakan simulasi permainan sebagai media pembelajaran yang dikemas sedemikian rupa agar memiliki nilai tambah bagi yang melakukannya. 

Program Team Building dibuat dengan konsep Penyesuaian khusus sesuai  value Perusahaan maupun Gap Kompetensi yang ada. Program telah kami rancang untuk dapat memenuhi kebutuhan personal dan tim serta aktivitas yang kami berikan akan sarat dengan muatan untuk pengembangan (full of improvement), tetap memperhatikan proses dan alur (development process), memotivasi (empowerment), dinamis, merangsang potensi positif peserta, dan selalu dikemas secara menarik.  

Alur Program Team Building 

A. Opening. 

B. Conditioning. 

C. Ice Breaking. 

D. Groupinig. 

E. Trust & Emphaty Building. 

    1. Emphaty Ball. 

    2. Pas To Person. 

F. Initiative Problem Solving. 

    1. The Cube 

    2. M Obstacle 

    3. Hula Magic 

    4. Flying Games 

G. Competition Games. 

H. Final Act. 

   - Colaboration Act. 

 

SDM :  

1 Master Games 

4 Fasilitator 

1 Tenaga P3K 

 

 

 

Lama pelaksanaan : 2D1N

AGENDA KAMI

>